anak bukan hanya tanggung jawab orang tua, anak juga merupakan tanggung jawab lingkungannya
 apabila berada dalam lingkungan yang permisif terhadap rokok,miras dan 
narkoba yakinilah kelak kita akan menuai hasil generasi sakit-sakitan, 
amoral dan penghayal
 apabila berada dalam lingkungan yang mendewakan
 televisi dan gadget maka kelak kita dapati generasi kita adalah 
generasi abai, acuh dan anti sosial
 apabila berada dalam lingkungan kita gemar mengidolakan tontonan picisan serta gurauan konyol maka anak-anak kita akan menjadi manusia labil, alay, lebay dan hedonis
 yakinlah apa yang kita tanam saat ini akan kita petik hasilnya nanti....
 ayo ayah bunda,...kurangi bermain gadget, bermainlah dengan anak-anak, 
matikan televisi dampingi mereka belajar...siapkan generasi kita  
 
karena apa yang akan mereka hadapi kelak masih menjadi misteri, yang 
kita harus kita lakukan kuatkan pondasi mereka dengan iman dan ilmu 
serta kebijaksanaan,....mereka adalah ibarat anak panah yang begitu 
lepas dari busur tak akan pernah kembali !!!!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar